BLIF 2022 - BIRUKAN LANGIT INDONESIA FESTIVAL
- 26 Aug 2022, 12:00 - 15 Sep 2022, 22:00
- 26 Aug 2022, 12:00 - 22:00


-
BLIF 2022 - Birukan Langit Indonesia Festival
#BLIF2022 adalah festival yang menghadirkan Idol Group ASTRO, bersama dengan musisi ternama Indonesia lainnya, seperti: Tiara Andini, UN1TY, Brisia Jodie, Vierratale, Ungu, Maliq & D'essentials, Fabio Asher dan masih banyak lagi.
Dipandu 3 host:
Patricia Gouw, Adit Insomnia dan Selphine Jeanita.Tiket bisa kamu dapatkan mulai tanggal 31 Juli 2022 pada pukul 14:00 WIB melalui Loket.com dengan harga hanya Rp165.000
Terdapat juga Tiket Satellite Area seharga Rp20.000 yang terdapat penampilan dari musisi lokal serta booth dari beragam UMKM Indonesia.
Supported by: KVIBES.ID & United Creative #BirukanLangitIndonesia
Syarat dan Ketentuan / Term & Conditions
- Tiket berlaku untuk 1 orang dan 1x masuk sesuai dengan tanggal yang tercetak di e-tiket.
- 1 Akun / Transaksi dapat membeli maksimum 4 tiket.
- Dimohon untuk membawa KTP pada saat penukaran tiket berlangsung di Istora Senayan pada tanggal 26 Agustus 2022.
- Ticket Box akan dibuka mulai pukul 07:00 WIB hingga 19:30 WIB
- Penukaran tiket yang diwakili oleh orang lain, Wajib membawa surat kuasa serta Fotokopi / Scan / Foto KTP Sesuai dengan nama yang tertera pada saat pembelian tiket.
- Pengunjung wajib vaksin minimal 2x.
- Pengunjung Dibawah Umur 17 Tahun wajib didampingi oleh pendamping yang berumur diatas 17 tahun. Serta Jika akan membawa Anak - Anak, minimal berumur 6 tahun dan sudah Vaksin (Anak - Anak Dibawah 6th & Dibawah 110cm dilarang Masuk ke area Festival untuk alasan Safety).
- Pembelian Tiket Main Stage bersifat All Access Stage (Indoor Area & Outdoor Area), sehingga pengunjung bisa menikmati acara di area Satellite & Main Stage sekaligus. Namun untuk pembelian TIket Satellite hanya berlaku untuk area Satellite saja (Outdoor Area).
- Untuk pembelian Tiket di area Main Stage terbagi menjadi 2 tipe, yaitu tipe Festival & Tribun. Festival bersifat Standing atau Berdiri, lalu Tribun bersifat Seating atau Duduk. Pengunjung dapat memilih Section / Area tribun mana yang di minati dan secara otomatis akan diberikan nomor bangku yang tersedia pada Section / Area tersebut.
- Tiket akan dikenakan Biaya admin tergantung dengan pilihan pembayaran / metode Pembayaran yang dipilih. Besar Biaya admin akan terlihat setelah pemilihan metode Pembayaran melalui Loket.com.
- Tiket yang sudah dibeli tidak dapat dikembalikan.
- Kami tidak bertanggung jawab atas kehilangan e-tiket ini.
- Dilarang membawa senjata tajam atau obat-obatan terlarang.
- Dilarang membawa Makanan & Minuman dari luar
- Dilarang membawa hewan peliharaan.
- Disarankan menggunakan Kendaraan Umum / Taxi / Taxi Online terkait terbatasnya area Parkir.
- Penyelenggara berhak untuk tidak memberikan izin masuk ke dalam area acara #BLIF di Istora Senayan apabila ada Syarat & Ketentuan yang tidak Sesuai atau dengan sengaja membuat kerusuhan / menimbulkan hal - hal yang merugikan satu pihak atau pihak lain nya.
- Kami menentang adanya SARA / Harrasment / Bullying.
Terima Kasih
Sampai Jumpa di #BLIF2022 -
-
TRIBUNE
Mulai dari Rp 165.000
Tribun A1 - Biru Laut- Berlaku di area Main Stage (indoor) dan Satellite Stage (outdoor)Berakhir 2022-08-26 12:00:00
165000EVENT ENDED
Tribun A2 - Biru Semesta- Berlaku di area Main Stage (indoor) dan Satellite Stage (outdoor)Berakhir 2022-08-26 12:00:00
165000EVENT ENDED
Tribun B1 - Zamrud Khatulistiwa- Berlaku di area Main Stage (indoor) dan Satellite Stage (outdoor)Berakhir 2022-08-26 12:00:00
165000EVENT ENDED
Tribun B2 - Batik Biru- Berlaku di area Main Stage (indoor) dan Satellite Stage (outdoor)Berakhir 2022-08-26 12:00:00
165000EVENT ENDED
Tribun C - Cakrawala Senja- Berlaku di area Main Stage (indoor) dan Satellite Stage (outdoor)Berakhir 2022-08-26 12:00:00
165000EVENT ENDED
-
FESTIVAL
Mulai dari Rp 20.000
Festival - Indonesia Hijau (Standing)- Berlaku di area Main Stage (indoor) dan Satellite Stage (outdoor)Berakhir 2022-08-25 23:59:00
165000EVENT ENDED
Satellite Stage - Langit Biru- Hanya berlaku di area outdoor, tidak dapat masuk ke area Main Stage
- Wajib membeli tiket Main Stage untuk dapat masuk ke area indoorBerakhir 2022-08-26 20:00:00
20000EVENT ENDED
-
Atau dengan